Hingga saat ini masih sangat banyak pengguna internet yang belum tahu
bagaimana cara download video di Youtube padahal video dan
film-film yang ada di dalamnya sangat menarik dan kita ingin
menyimpannya, misal karena video tersebut unik, amazing, berisi
tutorial, hingga video-video konyol. Karena itu saya akan membagikan
bagaimana Cara Download Video di Youtube dengan cara yang sangat mudah
dan bisa dilakukan di browser manapun. Cara Download Video di Youtube
yang saya bagikan ini hanya membutuhkan waktu yang sangat singkat dan
tidak membutuhkan trik tertentu, jadi semua kalangan dapat melakukannya.
Masih ada banyak lagi bagaimana Cara Download Video di Youtube dan insyaallah akan saya share di lain waktu. selamat mencoba :) ..
judul: Cara Download Video di Youtube
- Buka situs www.youtube.com
- Cari video yang diingingkan, misal seperti gambar di bawah
- Kemudian ketikkan 'ss' pada alamat video dan letakkan sebelum kata youtube
contoh: alamat video https://www.youtube.com/watch?v=skuAqGY7r7k menjadi https://www.ssyoutube.com/watch?v=skuAqGY7r7k.
- Setelah itu link akan di pindahkan ke savefrom.net yang merupakan
tempat untuk mendownload video tersebut. Kamu bisa memilih berbagai
kualitas video yang tersedia, seperti '3gp, FLV, WebM, MP4, hingga HD'.
Kemudian klik unduh. bisa dengan IDM atau langsung unduh dengan
browsernya.
- Video siap dihidangkan. hehehe
Masih ada banyak lagi bagaimana Cara Download Video di Youtube dan insyaallah akan saya share di lain waktu. selamat mencoba :) ..
judul: Cara Download Video di Youtube